Recent News

Thailand-Kamboja Kembali Sepakati Gencatan Senjata Guna Akhiri Konflik Perbatasan

Bangkok, Sabtu 27 Desember 2025- Pemerintah Thailand dan Kamboja secara resmi menyepakati gencatan senjata yang mulai berlaku pada Sabtu (27/12) siang waktu setempat Melalui pernyataan bersama para menteri pertahanan kedua negara, kesepakatan ini bertujuan untuk menghentikan bentrokan intensif yang telah berlangsung selama berminggu-minggu, yang [...]

News 30 Dec 2025 by Author

MA Korsel Kuatkan Hukuman Taeil Ex-NCT Terkait Kasus Kejahatan Seksual

Seoul, Sabtu 27 Desember 2025- Mahkamah Agung telah mengeluarkan putusan final yang menguatkan hukuman terhadap mantan anggota NCT, Taeil, terkait kasus pelanggaran Undang-Undang tentang Kasus Khusus Mengenai Hukuman Kejahatan Seksual Pada Jumat (26/12), Mahkamah Agung secara resmi menolak banding kedua yang diajukan oleh Taeil [...]

News 30 Dec 2025 by Author

Ada Nama Trump, Musisi Jazz Chuck Redd Batalkan Konser Malam Natal di Kennedy Center

Washington DC, Sabtu 27 Desember 2025- Presiden Kennedy Center, Richard Grenell, melayangkan kritik keras terhadap musisi jazz Chuck Redd yang secara mendadak membatalkan penampilan Malam Natal di tempat tersebut Pembatalan ini dilakukan Redd sebagai bentuk protes setelah Gedung Putih mengumumkan penambahan nama Presiden Donald [...]

News 30 Dec 2025 by Author

BTS Tak Terbendung, Inilah Daftar Peringkat Reputasi Merek Penyanyi Korea Bulan Desember

Seoul, Sabtu 27 Desember 2025- Lembaga Riset Bisnis Korea secara resmi merilis daftar peringkat reputasi merek penyanyi untuk periode Desember 2025 Hasil ini didasarkan pada analisis mendalam terhadap cakupan media, partisipasi konsumen, interaksi, serta indeks kesadaran masyarakat menggunakan data besar yang dihimpun sejak 27 [...]

News 30 Dec 2025 by Author

Drakor “Taxi Driver 3” Cetak Rekor Rating Tertinggi Sepanjang Penayangan Desember

Seoul, Sabtu 27 Desember 2025- Drama populer stasiun SBS “Taxi Driver 3” terus menunjukkan performa gemilang dengan pencapaian rating yang semakin melambung tinggi Pada penayangan tanggal 26 Desember, drama ini secara resmi memulai tiga minggu terakhir masa tayangnya dengan mencatatkan rating penonton tertinggi sejauh [...]

News 30 Dec 2025 by Author

“Stecu Stecu” Masuk Top 10 TikTok Global Song 2025

Jakarta, Sabtu 27 Desember 2025- Stecu stecu/ stelan cuek baru malu/Adu ade ini mau juga abang yang rayu/Stecu stecu stelan cuek baru malu/Adu ade ini mau juga abang yang maju. Demikian penggalan lirik dari lagu viral berjudul “Stecu Stecu” yang dipopulerkan oleh penyanyi [...]

News 30 Dec 2025 by Author

Misi Damai Trump: Temui Netanyahu di Tengah Sorotan Pelanggaran Gencatan Senjata di Gaza

Washington DC, Sabtu 27 Desember 2025- Tindakan Israel yang terus menyerang wilayah Gaza, meski berstatus gencatan senjata, membuat frustasi pemerintah Amerika Serikat (AS). Trump khawatir tindakan agresif Israel dapat menghambat upaya perdamaian di wilayah konflik itu Axios dalam laporannya mengatakan bahwa Trump kini mulai [...]

News 30 Dec 2025 by Author

Komisi III DPR RI: Polri Harus Jadi Penjaga Konservasi Pegunungan

Jakarta, 23 Desember 2025– Anggota Komisi III DPR RI, Habib Aboe Bakar Alhabsyi, menekankan pentingnya peran kepolisian dalam menjaga kelestarian lingkungan serta memberantas peredaran narkoba di wilayah hukum Hulu Sungai Tengah (HST), Kalimantan Selatan. Hal tersebut disampaikannya dalam agenda reses yang berlangsung di [...]

News 30 Dec 2025 by Author

Polri Sampaikan Update Arus Lalu Lintas Hari Kedua Operasi Lilin 2025

Jakarta, 23 Desember 2025– Kepolisian Republik Indonesia melalui Juru Bicara Operasi Lilin 2025, Kombes Pol. Umi Fadilah Astutik, menyampaikan perkembangan situasi lalu lintas dan keamanan selama hari kedua pelaksanaan Operasi Lilin 2025. Penyampaian tersebut dilakukan dalam kegiatan taping pada Senin (22/12/2025) pukul 13.00 [...]

News 30 Dec 2025 by Author

Kapolri Tinjau Pos Command Center, Pastikan Arus Mudik Berjalan Aman dan Nyaman

Jakarta, 23 Desember 2025– Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung Jasa Marga Toll Road Command Center, Jatiasih, Bekasi, Jawa Barat. Kegiatan itu untuk memastikan arus mudik Natal dan Tahun Baru (Nataru) berjalan aman dan nyaman.Dalam kesempatan itu, Sigit mengecek kesiapan pos terpadu [...]

News 30 Dec 2025 by Author


Scroll to Top